Cara Merawat dan Membersihkan Keyboard Notebook / Laptop
14 May 2013
0
comments
Berikut beberapa cara merawat dan membersihkan keyboard notebook.
- Sebelum membersihkan keyboard notebook sebaiknya matikan power notebook. Cabut charger dan lepaskan kabel-kabel USB yang masih menempel pada notebook.
- Untuk metode pembersihan sederhana, bisa dimulai dengan memiringkan notebook ke depan. Tiup perlahan bagian keyboard supaya debu atau partikel-partikel kotoran yang menempel bisa terbuang. atau bisa gunakan pengering rambut/hairdryer untuk meniup kotoran yang tersisa.
- Anda bisa gunakan ujung sendok teh dan balut dengan lap sedikit basah untuk membersihkan tepi/batasan antara keyboard dengan monitor.
- Gunakan penyedot debu untuk menarik partikel debu atau kotoran yang masih tersisa di atas keyboard. Jika tidak punya penyedot debu,
- Untuk mencegah debu kembali menempel, ada baiknya gunakan keyboard protector yang biasanya terbuat dari bahan karet. Pelindung ini bisa mencegah kotoran atau debu masuk ke sela-sela tombol keyboard.
- Hilangkan kebiasaan menaruh minuman atau makanan di dekat notebook karena bisa saja keyboard ketumpahan minuman atau makan tersebut. hal ini sangat berbahaya karena bisa menyebabkan konsleting pada notebook.
- Kurangi kebiasaan main game di notebook, karena ketika main game, hanya sebagian tombol-tombol saja yang ditekan. Apalagi jika games yang dimainkan sangat seru hingga seringkali membuat kita lupa menekan tombol pada keyboard terlalu keras. kalau bisa mending gunakan keyboard usb (keyboard PC) pada wktu memainkan game.
- Jauhkan hp anda dari notebook, karena radiasi hp saat menerima telepon atupun sms masuk dapat memicu pada kerusakan keyboard
sumber:http://m.acerid.com/2012/12/tips-merawat-membersihkan-keyboard-notebook/?wpmp_switcher=mobile
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Cara Merawat dan Membersihkan Keyboard Notebook / Laptop
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara dan Jangan sungkan untuk mengomentari. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://ofortek.blogspot.com/2013/05/cara-merawat-dan-membersihkan-keyboard.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
0 comments:
Post a Comment